Izin Usaha Khusus
Izin khusus dalam perizinan berusaha berbasis risiko adalah izin yang diberikan kepada pelaku usaha berdasarkan tingkat risiko kegiatan usaha. Izin khusus ini terdiri dari Nomor Induk Berusaha (NIB) dan sertifikat standar atau izin.
Sertifikat Standar Kegiatan Usaha Industri
Lengkapi Sertifikat Standar untuk memastikan operasional bisnis Anda sesuai dengan peraturan yang berlaku. Kami dapat membantu kebutuhan khusus perusahaan Anda, baik di bidang industri manufaktur maupun non-manufaktur.
Sertifikat Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN)
Sertifikat Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN) adalah sertifikat yang menunjukkan persentase nilai komponen produksi yang berasal dari dalam negeri. Sertifikat ini diberikan kepada perusahaan industri di berbagai sektor.
Izin Jasa Usaha Pertambangan (IUJP)
perizinan berusaha berbasis resiko yang diberikan untuk melakukan kegiatan usaha jasa pertambangan inti yang berkaitan atau bagian kegiatan usaha pertambangan
Izin Pengangkutan dan Penjualan Mineral dan Batu Bara
Izin Pengangkutan dan Penjualan (IPP) adalah izin usaha untuk membeli, mengangkut, dan menjual komoditas tambang mineral dan batubara. IPP merupakan salah satu dari delapan jenis perizinan di sektor pertambangan mineral dan batubara.
Pelaporan Dokumen Lingkungan
Pelaporan dokumen lingkungan adalah kewajiban yang harus dilakukan oleh pemilik usaha atau industri untuk menyampaikan komitmen pengelolaan lingkungan. Pelaporan ini dilakukan secara berkala, biasanya setiap semester.
Sertifikat Standar Jasa Pengurusan Transportasi - JPT (Freight Forwarding)
Sertifikat Standar Jasa Pengurusan Transportasi (JPT) adalah pernyataan pelaku usaha untuk memenuhi standar usaha. Sertifikat ini merupakan salah satu persyaratan untuk mendapatkan Izin Usaha Jasa Pengurusan Transportasi (IUJPT)..
Izin Usaha Jasa Penunjang Tenaga Listrik (IUJPTL)
Izin Usaha Jasa Penunjang Tenaga Listrik adalah perizinan berusaha yang diberikan kepada pelaku usaha subsektor ketenagalistrikan untuk memulai dan menjalankan kegiatan usaha jasa penunjang tenaga listrik sesuai dengan klasifikasi dan kualifikasi usahanya.
Sertifikat Standar Aktivitas Penunjang Pertambangan Minyak Bumi Dan Gas Alam
Lengkapi Sertifikat Standar untuk menjalankan kegiatan usaha di bidang pertambangan minyak bumi dan gas alam sesuai peraturan yang berlaku.
Persetujuan Impor
Perizinan Berusaha di bidang Impor berupa persetujuan dari menteri yang menyelenggarakan urusan pemerintahan di bidang perdagangan untuk melakukan Impor.
Surat Tanda Pendaftaran (STP) Distributor/Keagenan
STP penting untuk menjamin keaslian produk yang dipasarkan, Memberikan perlindungan konsumen, Memberikan jaminan bahwa produk yang didistribusikan berkualitas, Memudahkan perusahaan mengikuti tender besar, Meningkatkan kepercayaan konsumen.
Tanda Daftar Gudang
TDG Sebagai bukti pendaftaran gudang, Sebagai bukti bahwa gudang telah mendapatkan izin untuk melakukan kegiatan distribusi, Sebagai kepastian berusaha, Untuk menjamin kelancaran distribusi barang.
Perizinan Usaha Lainnya
Punya kategori usaha lainnya? Konsultasikan kebutuhan izin usaha Anda pada kami.
Ulasan Pelanggan
Berbagai perusahaan dari beragam skala telah berdiri dan memercayakan kewajiban pelaporan usahanya dengan Wit Pyramid Consultancy.
Wit Pyramid Consultancy membantu kami mendapatkan izin usaha dengan cepat dan mudah.
Budi Santoso
PT. Chandra Asri
Layanan yang diberikan sangat memuaskan, membantu kami memahami peraturan dan kewajiban pajak dengan jelas dan tepat waktu.
PT. Virtue Dragon Indonesia
★★★★★
★★★★★
★★★★★
★★★★★
Saya sangat terkesan dengan profesionalisme tim WIT Pyramid Consultancy. Mereka tidak hanya membantu saya mendapatkan izin usaha dengan cepat, tetapi juga memberikan bimbingan yang jelas dan terperinci tentang regulasi yang perlu dipatuhi.
Layanan yang diberikan sangat memuaskan, membantu kami memahami peraturan dan kewajiban pajak dengan jelas dan tepat waktu.
Andrew Kolose
Anita Wulandari
PT. Transcoal Minergy
Linda Purnamasari
PT. Gunbuster Nickel Industry
WPC telah dipercaya membantu ratusan Pengurusan Perizinan Berusaha dan Pendirian Perusahaan dari skala mikro, kecil, menengah, besar dan dengan beragam model bisnis. Perusahaan konsultasi profesional yang fokus pada penyediaan solusi lengkap dalam bidang perizinan usaha, perencanaan bisnis, dan pengelolaan regulasi.